Nama Proyek : Central West Java Transmission Line 500KV
Investasi Total : Rp 7,64 Triliun
Sumber  APBN-APBD :
Sumber Swasta :
Sumber Belum Ditentukan :
Skema Pendanaan : APBN Loan
Lokasi : Jawa Barat, Jawa Tengah
Penanggung Jawab Proyek : PT. PLN (Persero)
Rencana Mulai Konstruksi : Januari 2017
Rencana Mulai Operasi : April 2019
Status Terakhir : 1. Sect. Tx (Ungaran – Pedan) – Batang
2. Sect. Batang – Tx. Mandirancan
3. Sect. Tx Mandirancan – PLTU Indramayu
4. Sect. PLTU Indramayu – Cibatu Baru/Deltamas

Keempat Sect. dalam Proses tender. Ditargetkan TTD Kontrak pada Jan 2017.

Deskripsi Proyek

Pembangunan transmisi 500 kV untuk mengalirkan listrik yang dihasilkan di Jawa Tengah ke load center Jakarta yang berada di wilayah Barat Pulau Jawa.